Sering Mimisan? Ini Cara Cepat Mengatasinya !

Sering Mimisan? Ini Cara Cepat Mengatasinya !
Kegiatan sehari-hari kita tentu akan sangat terganggu saat kita mengalami pendarahan hidung atau yang biasa disebut mimisan. Dijelaskan sejumlah ahli kesehatan, ada beberapa hal yang bisa memicu terjadinya mimisan. Beberapa diantaranya meliputi alergi hidung, luka di hidung, udara dingin, atau ketinggian.

Nah, bagi Anda yang kerap mengalami gangguan kesehatan tersebut, Anda tak perlu terlalu khawatir. Pasalnya, sederet cara sederhana berikut dipercaya mampu menghentikan pendarahan yang terjadi.
Read on !

1. Manfaatkan cuka
Saat mimisan, cobalah untuk manfaatkan air cuka. Dikatakan para ahli, air cuka mampu membersihkan hidung dan mengeringkan luka. Cara penggunaannya terbilang mudah ! Anda cukup merendam kapas dalam air cuka, kemudian sumbatkanlah kapas tersebut ke dalam hidung. Diamkanlah selama beberapa menit !

2. Terapi uap
Terapkanlah terapi uap saat Anda mengalami mimisan ! Caranya? Rebuslah air kemudian hirup uap yang dihasilkan dari proses tersebut. Jangan lupa untuk meletakkan handuk di atas kepala Anda selama penghirupan.

3. Kompres menggunakan es
Tak berhasil dengan terapi uap? Tenang, Anda bisa mencoba cara lain, salah satunya dengan mengompres hidung menggunakan es. Perlu Anda tahu, cara tersebut ampuh dalam menghentikan pendarahan yang terjadi.

4. Oleskan Minyak Vitamin E
Mimisan juga bisa reda jika Anda memanfaatkan minyak vitamin E. Sebagaimana dilansir laman Boldsky, Anda cukup mengoleskan minyak tersebut ke rongga hidung dan diamkanlah selama  beberapa menit saja. Mudah bukan?

5. Gunakan air garam
Cara yang terakhir ini juga terbilang ampuh dalam mengatasi mimisan. Anda bisa mencampurkan satu sendok teh garam ke dalam air, kemudian siramkan ke rongga hidung ! Tak percaya? Buktikan sendiri !

Oh ya, para ahli kesehatan juga menyarankan agar Anda rutin mengkonsumsi vitamin C atau makanan yang sarat akan vitamin C agar dapat meningkatkan kekebalan tubuh dan mencegah pendarahan hidung.


Permainan Games Seru Dan Menguntungkan Silahkan Klik langsung Di Bawah Ini : 

Bonus PromoNew Member 10%
 qqdomino

Bonus Referral Hingga 20%
 kiukiudomino

Share this

Related Posts

First

Facebook

Advertising

Histats